

Air Mancur Dinamis
Air Mancur Dinamis, sebuah instalasi Water Fountain yang didalamnya ada pergerakan atau perubahan yang bersifat dinamis. Hal ini kebalikan dari air mancur statis.
Pergerakan yang dimaksud bisa pergerakan airnya, lighting ataupun gabungan keduanya.
Dalam design modern sering kali pergerakan air dan lampu atau penyinaran dan pencahayaannya disinkronisasi dengan music.
Untuk struktur arsitektur ini untuk gerakan air yang dinamis memerlukan area basin yang cukup luas. Dan sudah cukup layak menjadi struktur mandiri sebagai point of view.
Kami siap mewujudkan impian anda. Untuk Point ini selera menjadi unsur penentu. Jika anda mempunyai selera tersendiri. Kami siap membantu untuk sistem agar terwujud. Bukan hanya sekedar Layout.
Point Penting
Untuk merealisasikan air mancur dinamis sebagai mana dimaksud, banyak hal – hal yang perlu dipertimbangkan dan diperhatikan untuk mewujudkan. Untuk mewujudkan design layout menjadi riel tidak hanya gambar, ada beberapa hal yang perlu mendapat perhatian dan pertimbangan yang seksama. Diantaranya :
- Perhitungan teknis plumbing sistim ( sistim pemipaan ) yang disesuaikan dengan kekuatan pompa air yang diperlukan.
- Menentukan sistim kontrol yang diperlukan. Untuk air mancur Full dinanis ( pergerakan air dan sistim lighting yang di sinkronkan dengan music, yang dimaksud disini bukan sekedar air mancur yang diiringi musik tampa sinkronisasi dengan pergerakan dinamis seperti dimaksud ).
- Pilihan untuk full sinkronisasi dengan musik harus menggunan kontrol sistim computerized. jika hanya sekedar sistim lighing dan pergerakan air, masih memungkinkan cukup dengan sistim kontrol PLC atau Logig Control Panel.
- Sistim Filtrasi yang diperlukan untuk menjaga kualitas estetika sangat penting peranannya.
- Dan hal- hal lain yang perlu dipertimbangkan dengan matang
Beberapa Contoh Model




type dan jenis lainnya
layanan kami
Designer
Jaminan Kualitas System.
Kontraktor
Kualitas & kepuasan Pelanggan.
beberapa contoh point sejenis
Section Yang lebih luas
Jenis & Ragam Instalasi Water Art lainnya

Hal lain terkait
Untuk para pengunjung website dan colon custumer yang mungkin mencari referensi terkait dengan limbah dan persoalan terkait.
Seperti peralatan atau referensi lain seperti peraturan terkait dengan limbah. Dapat kunjungi artikel – artikel Tentang Lingkungan Hidup secara umum, khususnya hal terkait air, perikanan, dan pengolahan limbah.